Mata kuliah metode penelitian merupakan mata kuliah yangmembahas mengenai langkah-langkah melakukan penelitianilmiah. Mata kuliah ini didahului dengan pengidentifikasianmasalah melalui topik yang dipilih oleh masing-masing peserta melalui studi literatur mandiri. Peserta diarahkanuntuk melakukan studi literatur mandiri dalam rangkamerumuskan permasalahan real sesuai kasus yang dipilihpeserta. Selanjutnya peserta diminta untuk merumuskanmasalah secara formal beserta maksud dan tujuan penelitianyang dilakukan dalam memecahkan masalah tersebut. Kemudian peserta diarahkan memilih metode penelitianyang cocok dalam memecahkan masalah yang telahdirumuskan dan merancang alur/roadmap penelitian sebagailandasan peserta dalam menyelesaikan penelitian. Pada akhirperkuliahan ini peserta diharapkan telah mampu membuatbab 1, bab 2 dan bab 3 mengikuti gaya selingkung Unpaduntuk penulisan skripsi.